Content Stats & Analytics for @ummusza
@ummusza
Engkau bukan malaikat, istrimu bukan bidadari tanpa cacat. Enjoy the imperfection 🤍 Pasanganmu adalah rezekimu, pilihanmu, takdirmu. Maka jangan memandang kepada selain milikmu dan jangan membanding-bandingkannya dengan yg bukan milikmu. ✍🏼“Jangan bangun narasi kesempurnaan dalam rumah tangga, karena pernikahan itu adalah pertautan antara dua sosok: yg satu pendosa dan yg satunya juga pendosa.” Adanya gelak tawa, kenyamanan, keceriaan, kebahagiaan dalam rumah tanga dan keluarga itu semua bisa dimiliki dengan ketidak sempurnaan. Semua itu bisa didapatkan dari sosok istri yg tidak sempurna. Semua bisa didapatkan dari seorang istri yg hari ini melakukan kesalahan, kemarin melakukan kesalahan dan kemarin lusa melakukan kesalahan. "Salah" yg sifatnya tabiat ya, bukan kesalahan yg fatal seperti kehormatan, perselingkuhan, masalah keimanan dan semisal. Kalau bahagia itu harus sempurna, tidak akan ada orang yg bahagia dalam hidupnya. Bahagia itu didapatkan dengan iman dan amal shalih. Kalau semuanya sempurna, tidak ada bab qana'ah. Justru qana'ah itu ketika seorang suami membimbing, mendidik, dan bersabar ketika mendampingi istrinya. Disitulah kebahagiaan.” - Terinspirasi dari nasihat Ustadz Muhammad Nuzul Dzikri dalam kajian, "Ruh Sebuah Kehidupan" dan Riyaadhush Shaalihin eps. 756 - halfwedding 📌 Suamimu bukan malaikat. Tidak akan mungkin kamu mendapatkan seorang lelaki yang selamat seratus persen dari cacat. Jika engkau menghitung-hitung keburukannya, niscaya engkau dapati lebih banyak kebaikan yg ada padanya. Namun bukan itu yg menjadi fokusnya, melainkan bagaimana kekurangan itu bisa kita terima dan lengkapi karena niat mencari ridho Allah ﷻ Wajahnya yg letih, tangannya yg kasar, tidurnya yg kurang, semua itu ia korbankan hanya demi anak istrinya hidup berkecukupan. Siang malam ia mencari nafkah demi keluarganya yg menunggu di rumah, demi Allah ia adalah manusia yg paling peduli dan berkorban bertaruh nyawa agar anak istrinya bahagia. Hanya saja, kita tak sadar. 🔁All posts are FREE to repost, share and save #Allah #sunah #sunnah #kajianislam #manhajsalaf #salaf #dakwahsunnah #tauhid #dakwahsalaf #ustadzkhalidbasalamah #ustadzsyafiqbasalamah
Similar Trending Contents from Other Creators
* Copyright: Content creators are the default copyright owners. These Images are published on public domains and respective social media for public viewing.
Need More Creators to Create Trending Contents for Your Influencer Campaign?
Discover Similar Creators Now!
Get @ummusza's Instagram Account Statistics!
Check out the engagement rate, demographics profiles and interests of the audience of this instagram account and identify whether the creator has fake followers!
Unlock Full Report