Content Stats & Analytics for @infojembrana
@infojembrana
Bangkai ikan jenis Hiu Paus yang terdampar mati di pesisir pantai Pekutatan diduga sakit pencernaan akut, akibat mengkonsumsi sejumlah plastik dari bekas makanan, seperti bungkus jelly, sedotan pipet, dan plastik makanan lainnya. Hal itu terungkap setelah dilakukan nekropsi atau pembedahan pada bagian pencernaan atau lambung ikan oleh dokter hewan dari tim Jaringan Satwa Indonesia (JSI) Bali, pada Jumat siang 29 September 2023 sekitar pukul 13.00 WITA. “Yang pas awal kita ambil sampel DNA dari sirip saja. Dugaan awal itu mungkin ada indikasi sakit diare akut, tapi kalau kita lihat dari kondisi luar itu bukan akibat dari jaring (nelayan) karena memang tidak ada bekas bekas dari jaring,” kata drh. Hasnaulhusna Petugas dari JSI Bali, saat ditemui InfoJembranaNews di lokasi. Simak berita selengkapnya di infojembrana.com #InfoJembrana #HiuPaus #Terdampar
Similar Trending Contents from Other Creators
* Copyright: Content creators are the default copyright owners. These Images are published on public domains and respective social media for public viewing.
Need More Creators to Create Trending Contents for Your Influencer Campaign?
Discover Similar Creators Now!
Get @infojembrana's Instagram Account Statistics!
Check out the engagement rate, demographics profiles and interests of the audience of this instagram account and identify whether the creator has fake followers!
Unlock Full Report